Email Pemberitahuan dari Facebook, Inbox Email Yahoo saya menjadi penuh karena setiap ada yang comment status di FB atau Facebook selalu ada pemberitahuaan lewat email dan hal ini menurut saya memang tidak perlu, nah dengan kejadian tersebut saya harus menghapus email yang ada di inbox yahoo tersebut, lumayan cukup menyita waktu juga, coba waktunya dipakai browsing dan baca artikel tentang seo atau berita terkini 2010 lumayan kan nambah ilmu.
Just sharing saja bagi yang belum tahu cara mengurangi email pemberitahuan dari facebook atau mematikannya coba saja ikuti langkahnya di bawah ini :
Berikut Tips mengatasi email pemberitahuan dari facebook yang masuk ke dalam email kita :
- Pilih Settings > Account settings > Notifications ( Pengaturan > Pengaturan Akun > Pemberitahuan )
- Silakan pilih notification apa yang penting untuk diirim ke emai, atau matikan semua agar tidak mendapat email dari facebookemail facebook
save changes (simpan) dan selesai, email facebook yang tidak penting itu tidak akan menggangu inbox yahoo atau gmail Anda.
Segitu saja dulu tips facebook kali ini kalau ada yang baru nanti saya sharing lagi. semoga bermanfaat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.